Visi Dan Misi

Visi PPID BAZNAS Jabar

    Menjadi penyelenggara layanan informasi publik yang unggul dalam pengelolaan zakat.

Misi PPID BAZNAS Jabar

  1. Membangun PPID BAZNAS Provinsi Jawa Barat yang profesional, transparan dan akuntabel;

  2. Meningkatkan kualitas dan digitalisasi layanan informasi publik;

  3. Memaksimalkan keterbukaan informasi publik di lingkungan BAZNAS Provinsi Jawa Barat yang cepat, tepat dan sederhana.